Mudahnya Berbagi di RZ
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Sobat Zakat yang di Rahmati oleh Allah SWT, semoga Allah SWT selalu memberikan kesehatan untuk soat zakat semua.
Sharing Happiness, adalah campaign RZ. Campaign ini mulai di gaungkan kepada masyarakat pada bulan Juli tahun 2015. Maksud dari Campaign “Sharing Happiness” adalah dengan berbagi bisa memberikan kebahagiaan kepada masyarakat yang kita bantu.
Untuk memudahkan sobat Zakat dalam Berbagi, RZ memiliki banyak fasilitas pelayanan untuk berbagi:
1. Visit ke Kantor Pelayanan RZ
Untuk memudahkan sobat Zakat yang ingin berbagi melalui donasi cash,sobat Zakat bisa mengunjungi ke Kantor Pelayanan RZ. Sampai dengan saat ini total kantor pelayanan RZ ada 36 kantor pelayanan yang tersebar dari Aceh sampai dengan Jayapura.
Di kantor pelayanan RZ, sobat zakat akan langsung dilayani oleh petugas Front Office yang ramah.
Apabila sobat Zakat tidak membawa uang cash, sobat Zakat masih bisa berbagi melalui EDC. Alhamdulillah di setiap kantor pelayanan RZ sudah memiliki mesin EDC.
2. Payment Channel RZ
Apabila sobat Zakat tidak sempat untuk berbagi melalui kantor pelayanan RZ, sobat Zakat bisa berbagi melalui Payment Channel di RZ terdiri dari:
· Transfer ke-19 Rekening Donasi
· Host 2 Host ATM Mandiri
· Host 2 Host ATM Bersama
· Virtual Acoount
· IPay 88
· Paypall
· Recurring Kartu Kredit
· Z Mobile
· Gramedia
· Lotte Mart
· Tisera
· Mitra10
· Rumah Makan Bebek Kaleyo
· PT. Pos Indonesia
· Elevania
· Tokopedia
3. Jemput Donasi RZ
RZ juga memiliki fasilitas jemput donasi oleh petugas RZ. Apabila sobat Zakat ingin meminta di jemput donasinya, sobat zakat bisa menghubungi ke kantor pelayanan RZ terdekat atau bisa menghubungi ke Call Center/SMS Center RZ : 0804 100 1000/0815 7300 1555
Demikian informasi yang kami berikan. Semoga informasi ini bisa bermanfaat untuk sobat Zakat semua.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
_Khairi Syafrina_
Service Quality Management Departement Head