RUMAH ZAKAT TERUS BERKOMITMEN MENCETAK GENERASI HAFIDZ QURAN DI DESA BERDAYA PEDURUNGAN
Rumah Zakat terus dukung dan bina generasi penghafal Al-Quran di Desa Berdaya Pedurungan. Hal ini dibuktikan dengan dukungan dan pembinaan kepada para santri dan penggajar Al-Qur'an.
Di desa berdaya Pedurungan ini memiliki fokus khusus untuk pemberantasan Buta Huruf Al Quran melaluiRumah Quran. Bagi anak-anak, kami didik mereka untuk menghafal Al Quran.
Orang tua tentu merasa senang dengan adanya program ini. selain tidak di pungut biaya, anak-anak juga di dididik agar lebih mencintai Islam sejak dini.
Terima kasih sahabat, karena Zakat anda Rumah Quran di Desa Berdaya Pendurungan sekarang lebih baik. Anak-anak bisa lebih nyaman dan sangat senang belajar di tempat yang lebih layak.
Link Zakat : https://www.rumahzakat.org/l/ringanberzakat/
Transfer Zakat :
BCA 094 301 6001
Mandiri 132000 481 974 5
Bank Syariah Indonesia (BSI) 701 551824 8
Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555