News

Bagaimana cara kita bersyukur atas rezeki harta yang Allah berikan?

Blog Single


Jawabannya adalah dengan menunaikan zakat, karena dengan melaksanakan perintah-Nya diiringi rasa syukur, nikmat harta itu akan menambah keberkahan harta. Dan diantara bentuk keberkahan itu adalah semakin dibanyakkan nikmat yang diterima dari Allah.

“Dan orang-orang yang beriman, lelaki dan perempuan, sebahagian mereka penolong bagi sebagian yang lain. Mereka menyuruh (mengerjakan) yang makruf, mencegah dari yang mungkar, mendirikan shalat, menunaikan zakat, dan mereka taat kepada Allah dan Rasul-Nya. Mereka itu akan diberi rahmat oleh Allah; sesungguhnya Allah Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana.” (QS At Taubat: 71)

Sahabat, limpahan harta yang diberikan Allah bukanlah semata-mata untuk kita sendiri. Ingat, Ada hak fakir miskin yang harus kita sampaikan. Dengan menyisihkan 2,5 % dari harta kita, Allah menjanjikan kebaikan yang berlipat ganda bagi hamba-Nya yang taat.

Mari bersyukur atas nikmat yang Allah berikan #DimulaiDariZakatKita

Transfer Donasi
BCA 094 301 6001
Bank Syariah Mandiri 701 551
824 8

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

Link Zakat>> https://www.rumahzakat.org/donasi/#zakat

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariZakatkita #SaatnyaZakat #Zakat #Infak #Donasi #Sedekah #RumahZakat #HappinesOfIndonesia #WorldHappiness #ZakatKita #ObatiSakit #CegahCovid #LawanCorona #HadapiCorona

Share this Post: