News

KEWAJIBAN BERZAKAT

Blog Single

Zakat adalah mengeluarkan sebagian harta kita kepada orang lain. Hal tersebut dilakukan karena dalam harta yang kita peroleh atau kita miliki ada hak-hak orang lain.

Zakat juga berguna untuk membersihkan harta kita, bila kita sudah mengeluarkan zakat, maka Allah akan mempercayakan harta lain kepada kita kembali.

"Dan dirikanlah shalat dan tunaikanlah zakat." (QS Al-Baqarah : 43)

Dari ayat ini kita bisa melihat bahwa Allah SWT menyejajarkan shalat dengan zakat. Hal ini mengisyaratkan bahwa kewajiban mengeluarkan zakat bagi seorang muslim sebanding dengan kewajiban dia melaksanakan shalat.

Menjadi kewajiban juga bagi kita seorang muslim untuk memahami ilmu seputar zakat layaknya mempelajari ilmu tentang shalat. Dalam zakat ada banyak ketentuan yang harus dipahami dan ada perhitungan yang jelas.

Jika semua Muslim telah memperlakukan zakat seperti halnya shalat, maka dipastikan bangsa akan sejahtera. Mari sahabat makmurkan negeri dengan zakat, karena negara yang hebat adalah negara yang pengelolaan zakatnya baik.

Link Zakat>> https://www.rumahzakat.org/donasi/#zakat

Transfer Zakat :
BCA 094 301 6001
Bank Syariah Mandiri 701 551 824 8

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariZakatkita #SaatnyaZakat #Zakat #Infak #Donasi #Sedekah #RumahZakat #HappinesOfIndonesia #WorldHappiness #ZakatKita #ObatiSakit #CegahCovid #LawanCorona #HadapiCorona

Share this Post: