News

Manisnya Hidup Terasa setelah Lelahnya Berjuang

Blog Single

Kehidupan ini tidak akan pernah terlepas dari ujian dan pujian. Tentunya setiap dari kita pernah merasakan yang namanya jatuh bangun dalam mencapai apa yang kita inginkan atau cita-citakan.

Allah telah menciptakan kehidupan ini dengan seimbang dan berpasang-pasangan. Sama halnya ketika kita mendapat ujian maka ujian ini akan berpasangan dengan kenikmatan yang akan kita dapatkan.

Setiap orang yang menginginkan kesuksesan sudah seharusnya mengalami sebuah proses panjang yang melelahkan. Seperti kata Imam Syafii “Berlelah-lelah lah, manisnya hidup terasa ketika kita lelah berjuang.”

Nampaknya kita harus menjadikan perkataan Imam Syafii ini sebagai acuan dalam hidup. Terkadang kita sangat mudah untuk berputus asa ketika menghadapi sebuah ujian.

Tetap semangat ya sahabat, semoga lelah kita, Allah hadiahi dengan pahal dan keberkahan Aamiin

www.rumahzakat.org

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariSedekahKita #DimulaiDariZakatkita #SaatnyaZakat #Zakat #Infak #Donasi #Sedekah #RumahZakat #HappinesOfIndonesia #WorldHappiness #ZakatKita #ObatiSakit #CegahCovid #LawanCorona

Share this Post: