News

Gambar Tidak Tersedia

Jangan Mencari Kesempurnaan tapi Sempurnakanlah Apa yang Telah Ada

Sahabat, di dunia ini pasti enggak ada manusia yang sempurna. Jadi kita harus selalu belajar mengasihi dan menyayangi satu sama lainnya.

Ini adalah sebuah nasehat cinta untuk kita semua. Bila mengasihi terlalu sulit jangan membenci. Bila tak sanggup memuji jangan menghujat. Jangan mencari kesempurnaan tapi sempurnakanlah apa yang telah ada.

Yuk, perbaiki hubungan kita dengan orang lain agar ukhuwah tetap terjaga satu sama lainnya.

www.rumahzakat.org

#Inspirasi #PahlawanKebahagiaan #UltraIman #SaatnyaTumbuhBersama #Donasi #Berbagi #Sedekah #RumahZakat #Infaq #Sedekah #Motivasi #Zakat #Sempurna #

Gambar Tidak Tersedia

Doa saat terjadi gempa

Sebagai negara yang berada di daerah Cincin Api Pasifik (Ring of Fire), Indonesia tidak akan lepas dari ancaman gempa bumi.
Terus, Apa saja hal yang harus dilakukan saat gempa bumi terjadi?
1. Terapkan prinsip drop, cover, dan hold on!
Artinya, jatuhkan diri ke tanah, berlindung di bawah meja yang kokoh atau perabot lainnya, serta bertahanlah sampai guncangan berhenti
2. Disarankan untuk tetap di dalam sampai guncangan berhenti.
Berdasarkan riset, sebagian besar cedera terjadi ketika orang di dalam gedung mencoba pindah ke lokasi lain saat gempa berlangsung
3. Tidak dianjurkan menggunakan lift (elevator) saat gempa terjadi. Alih-alih, lift bisa langsung jatuh dan mendarat di hoistway alias poros lift.
4. Cara terbaik untuk menyelamatkan diri adalah pergi ke area terbuka yang jauh dari pohon, gedung, dan tiang listrik.
5. Sedang mengemudi dan tiba-tiba terjadi gempa? Segera pinggirkan kendaraan dan berhenti!
6. Gempa sudah berhenti? Tahan dulu dan diam di tempat, hitung 1 sampai 60 untuk mengantisipasi adanya gempa susulan atau tidak.
7. Jika kamu berada di zona bahaya tsunami, segera lakukan evakuasi dan pergilah ke tempat yang lebih tinggi, seperti wilayah pegunungan.
8. Dan yang paling utama adalah berdoa meminta pertolongan Allah agar senantiasa diberi perlindungan.
Ingat-ingat ya, semoga bermanfaat!
------------------------------------------------------------
Peduli bencana nasional, berikan donasi terbaikmu,
Transfer Donasi
BCA 094 301 6001
Mandiri 132000 481 974 5
Bank Syariah Indonesia 701 551 824 8
Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555
Gambar Tidak Tersedia

Panggilan sholat yang kita abaikan

Bersyukurlah yang masih bisa melaksanakan sholat berjamaah dan sholat tepat pada waktunya. Jangan lupa untuk meminta kepada Allah agar selalu diberikan semangat dalam beribadah kepada Nya.

Semoga kita menjadi hamba Allah yang selalu bertaqwa dan tidak sedikit pun dalam hati kita mempunyai rasa menggampangkan panggilan Allah. Aamiin

www.rumahzakat.org

#Inspirasi #ZakatOnline #DonasiOnline #Berbagi #SedekahOnline #PahlawanKebahagiaan #Ultraiman #BerkahBersama #Quote #Quotes #shalatsubuhberjamaah #shalat #hijrah #shalatsubuhdimasjid

Gambar Tidak Tersedia

SEDEKAH MELIPATGANDAKAN REZEKI

Otak kita yang terbatas pasti tidak bisa memahami, bagaimana mungkin saat kondisi keuangan susah diharuskan bersedekah untuk memancing rezeki datang kembali dalam jumlah lebih banyak.

Bukankah bersedekah artinya mengeluarkan uang, sementara untuk memenuhi kebutuhan saja susah? Disinilah perlunya kewajiban Muslim untuk mempercayai janji Allah, janji yang tidak pernah ingkar. Jika bersedekah, sekecil apapun akan di balas olehNya.

Tunggu apa lagi? Sedekah tak akan mengurangi harta kita, sebaliknya ia akan membuka pintu rezeki, sedekah bisa menjadi penolak bala, penyubur pahala dan melipatgandakan rezeki.

Sedekah sekarang! klik link : https://www.rumahzakat.org/l/sedekahmubantumereka/

Transfer Donasi
BCA 094 301 6001
Mandiri 132000 481 974 5
Bank Syariah Indonesia 701 551 824 8

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#RumahZakat #SaatnyaTumbuhBersama #PahlawanKebahagiaan #Ultraiman #Sedekah #sedekahjariyah #SedekahJumat #JumatBerkah #Jumat #Berbagi #Donasi #Infaq #Sedekah #Zakat #keutamaansedekah #Quote #Motivasi #Inspirasi #Quotes #SedekahSubuh

Gambar Tidak Tersedia

UBAH HARTA JADI SEDEKAH YANG BERKAH

Ketika Aisyah r.a menghidangkan makanan kesukaan Rasulullah yaitu paha domba. Rasulullah bertanya, "Wahai Aisyah, apakah sudah engkau berikan kepada Abu Hurairan tetangga kita?"

Aisyah menjawab, "Sudah ya Rasulullah." Kemudian Rasulullah bertanya lagi, " Bagaimana dengan Ummu Ayman? "Aisyah kembali menjawab, "Sudah ya Rasulullah." Rasulullah bertanya lagi tentang tetangga-tetangganya yang lain sudah di beri masakan tersebut.

Sampai Aisyah merasa penat menjawab pertanyaan pertanyaan Rasulullah. “Aisyah kemudian menjawab, sudah habis ku berikan, Ya Rasulullah, hanya tinggal apa yang ada di depan kita saat ini.

Rasulullah tersenyum dan dengan lembut menjawab, Engkau salah Aisyah, yang habis adalah apa yang kita makan ini dan yang kekal adalah apa yang kita sedekahkan. " (HR. At-Tirmidzi).

Rasulullah SAW bersabda, Kelak di hari akhirat manusia akan berkata "Inilah harta bendaku! padahal tidak ada harta benda yang di perolehnya di dunia kecuali tiga hal, apa yang ia makan akan keluar dari tubuhnya menjadi kotoran, apa yang ia pakai akan menjadi rusak, dan apa yang sedekahkan akan menjadi kebaikan yang kekal baginya." (HR. Muslim)

Raih keberkahan, sedekah sekarang juga.

klik link: https://www.rumahzakat.org/l/sedekahmubantumereka/

Transfer Donasi
BCA 094 301 6001
Mandiri 132000 481 974 5
Bank Syariah Indonesia 701 551 824 8

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#RumahZakat #SaatnyaTumbuhBersama #PahlawanKebahagiaan #Ultraiman #Sedekah #sedekahjariyah #SedekahJumat #JumatBerkah #Jumat #Berbagi #Donasi #Infaq #Minggu #minggupagi #Zakat

Gambar Tidak Tersedia

Takdir

Ketetapan Allah pasti selalu tepat, tentang keterlambatan, sebuah kesalahan, terlalu cepat, tertukar, dan kegagalan sekalipun semua itu hanyalah penilaian manusia.

Sebab kita tidak pernah tahu apa yang Allah rencanakan untuk kita, yang kita tahu hanya hasilnya dan apa-apa yang sudah menjadi ketetapannya.

www.rumahzakat.org

#78menujuramadhan #RumahZakat #BahagiaBersama #KebahagiaanRamadhan #Saatnyatumbuhbersama #PahlawanKebahagiaan #ultraiman #Takdir #Quote #Quotes #Inspirasi #Motivasi #jumatberkah #sedekahjumat #sedekahsubuh

Gambar Tidak Tersedia

Berbagi Nasi Untuk Keluarga Terdampak Bencana

Sejumlah bencana alam terjadi di Indonesia, mulai dari tanah longsor, gempa, banjir bandang, hingga gunung meletus.
Memang tak banyak yang bisa kita lakukan untuk mencegah bencana ini. Namun, ada banyak cara untuk membantu dan mengurangi beban korban bencana alam.

Bantuan bagi korban bencana alam dapat dilakukan dengan memberi bantuan berupa uang, makanan maupun barang kebutuhan dasar lainnya.

Namun, bantuan seperti makanan sangat penting, terutama bagi mereka yang harus mengungsi.

Mari hadirkan bantuan berupa nasi bungkus bagi warga terdampak bencana.

Klik link :
http://rumahzakat.org/donasi/berbagi-makanan-keluarga

#RumahZakat #AksiPedulibencana #Bencana #RumahzakatAction #Berbaginasi #Donasi #Infaq #Zakat #donasibencana #donasibanjir

Gambar Tidak Tersedia

BOROSLAH DALAM BERSEDEKAH

Allah bersama orang-orang yang pemurah, mengembalikan dan menambahkan dari setiap apa yang kita sedekahkan kepada orang-orang yang membutuhkan. Berikanlah bantuan kepada orang yang berada dalam kesempitan.

Kelak Allah akan melepaskan kita ketika berada dalam kesusahan. Hati seorang mukmin akan nyaman apabila kanan kirinya tidak ada yang hidup dalam kesulitan, dan sebaiknya jangan pernah takut kekurangan apabila kita bersedekah.

Sejatinya sedekah memang kita mengeluarkan, tapi hakekatnya kita sedang “memperbanyak” harta. “Tidak akan pernah berkurang harta yang disedekahkan kecuali ia bertambah… (HR.At-tirmidzi).

Jika kita memberi sedekah dan yang diberi sedekah merasa biasa saja, berarti kita belum boros sedekah. Maka, boroslah bersedekah dan tunggulah hasilnya. Atas izin Allah, sedekah kita yang boros akan menjadikan kita kaya.

Yuk tumbuhkan kebahagiaan, tunaikan sedekah sekarang!

klik link : https://www.rumahzakat.org/l/sedekahmubantumereka/

Transfer Donasi
BCA 094 301 6001
Mandiri 132000 481 974 5
Bank Syariah Indonesia 701 551 824 8

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#RumahZakat #SaatnyaTumbuhBersama #PahlawanKebahagiaan #Ultraiman #Sedekah #sedekahjariyah #SedekahJumat #JumatBerkah #Berbagi #Donasi #Zakat #Infaq #sedekah #quote #quotes #inspiration #inspirasi #motivasi

Gambar Tidak Tersedia

Ikhlas dan Sabar

Jadi orang sabar itu tidaklah sulit. Hanya saja, kita harus terbiasa melatih diri secara terus menerus supaya punya “sumbu panjang” alias enggak cepat naik pitam. Jadi orang sabar dan ikhlas, banyak dapat keuntungan, lho.

Misalnya, hati jadi lebih lega dan tenteram, tidak dipenuhi emosi kemarahan yang sebenarnya menguras banyak tenaga, langkah kaki jadi lebih ringan karena tidak banyak yang dipikirkan atau membuat marah.

www.rumahzakat.org

#81harimenujuramadhan #RumahZakat #BahagiaBersama #KebahagiaanRamadhan #Saatnyatumbuhbersama #PahlawanKebahagiaan #ultraiman #ramadhan #ramadankareem #puasa #quotes #quote #inspirasi #motivasi #menujuramadhan #ramadhan2022 #hijrah #Islam

Gambar Tidak Tersedia

Peduli Banjir dan Longsor Jayapura

Curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah Kota Jayapura, Papua, sejak Kamis (6/1) malam hingga Jumat (7/1) dini hari, mengakibatkan banjir.

Sejumlah bangunan seperti Rumah Sakit dan sekolah terendam. Sejumlah titik dan ruas jalan utama masih tergenang air setinggi pinggang orang dewasa.

Hingga saat ini sudah terkonfirmasi ada 6 korban jiwa yang sudah terevakuasi.

Adapun keperluan mendesak saat ini antara lain, makanan, hygiene kits, peralatan kebersihan dan logistik.

Bagi sahabat yang ingin berpartisipasi membantu bisa melalui link : rumahzakat.org/donasi/bencana-nasional

atau

Transfer Donasi
BCA 094 301 6001
Mandiri 132000 481 974 5
Bank Syariah Indonesia 701 551 824 8

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#RumahZakat #AksiPedulibencana #Bencana #RumahzakatAction #BanjirJayapura #Jayapura #Papua #PrayForJayapura #DonasiJayapura #DonasiPapua

Gambar Tidak Tersedia

SUCIKAN HARTA DENGAN ZAKAT

Zakat memiliki dua makna, yakni suci atau menyucikan dan sekaligus menumbuhkan harta kita. Artinya, dengan membayar zakat, kita menyucikan harta yang mungkin ada tercampur dengan hak orang lain sekaligus melipatgandakan kekayaan kita.

Zakat adalah berbagi, kenapa kita harus berbagi? berbagi sangat penting karena sebagian di antara kita ada yang mendapatkan rezeki berlebih, tapi di saat yang sama sebagian lain dari kita juga kebagian sedikit, bahkan tidak kebagian sama sekali.

Sementara sesungguhnya Allah SWT memberi rezeki di alam semesta ini untuk kita semuanya. Oleh karena itu, bagi mereka yang mendapatkan kelebihan rezeki, maka diwajibkan untuknya berbagi kepada mereka yang kebetulan tidak kebagian.

Begitulah Islam dalan menegakkan keadilan dan menjamin bahwa semua orang manusia bisa mendapatkan apa yang menjadi haknya.

Ini tanggung jawab kita bersama, mari sisihkan sebagian hak kita bagi kepentingan mereka yang tidak mampu

Klik link : rumahzakat.org/l/ringanberzakat/

Transfer Zakat :
BCA 094 301 6001
Mandiri 132000 481 974 5
Bank Syariah Indonesia (BSI) 701 551824 8
Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#RumahZakat #SaatnyaTumbuhBersama #PahlawanKebahagiaan #UltraIman #Infaq #Sedekah #Zakat #Gotongroyong #IndonesiaMaju #Hijrah #PemudaHijrah #Quote #Quotes #Motivasi #Hadist

Gambar Tidak Tersedia

Jangan Berhenti Ketika Lelah, Berhentilah Ketika Selesai

Jika ada masa dalam hidupmu ketika kamu lelah, impian tak kunjung nyata dan target tak mulus dicapai; jangan berhenti, mungkin kamu butuh istirahat tapi kamu tak butuh untuk berbalik arah.

Sebab jika kamu di titik itu, bukan tujuannya yang diganti, tapi caranya yang dibenahi. Bukan akarnya yang dicabut, tapi dahannya yang perlu dibersihkan dari daun-daun kering.

www.rumahzakat.org

#Inspirasi #ZakatOnline #DonasiOnline #Berbagi #SedekahOnline #PahlawanKebahagiaan #Ultraiman #BerkahBersama #Motivasi #Quote #NeverQuit #DontGiveUp #Ikhtiar #Zakat #Infaq #Sodakoh #Donasi