News

Gambar Tidak Tersedia

AGAR DEKAT DENGAN JODOH

Oleh : Ustadz Yusuf Mansur

Sepertinya, kata "jodoh" akan tetap selalu menjadi bahasan yang tak ada habis-habisnya diperbincangkan. Terutama bagi para jomblo yang fakir perhatian dan fakir cinta, adalah objek yang selalu jadi bahan olok-olok jika memasuki tema jodoh.

Jodoh, ya yang namanya jodoh itu memang sudah diatur oleh Allah SWT. Dan kita sendiri tidak bisa menolak atau memilih jodoh kita kelak. Sehingga, kita sebagai seorang mukmin hanya bisa berusaha dan meminta kepada Allah supaya diberi jodoh yang terbaik.

“Mahasuci Allah yang menjadikan kejadian semua berpasangan dari sesuatu yang tumbuh di bumi, dari mereka (manusia) dan dari sesuatu yang mereka tiada mengetahui.” (Surah Yasin: 36)

Lalu timbul pertanyaan, bagaimana jodoh itu bisa datang dan mendekat? Cara berikut mungkin bisa menjadi jawaban atas segala kegelisahan mengenai jodoh yang tak kunjung tiba.

1. Deketin Yang Punya Jodoh Dengan Sedekah

Jodoh itu sudah Allah atur. Jadi, kalau mau jodohnya didekatkan, coba dari sekarang deketin yang punya jodoh. Ibarat sebuah lelang barang berharga, siapa yang memasang harga tertinggi dia yang akan miliki.

Kalau mau dapet sesuatu yang berharga dari Allah, maka harus bisa cari perhatiannya dengan sesuatu yang Allah sukai, salah satunya sedekah. Allah seneng banget dengan orang yang rajin bersedekah. Jadi, bersedekahlah yang terbaik biar Sang Pemilik jodoh mendekat kepada kita.

2. Perketat Doa

Dalam berdoa, yakinlah, Allah mendengar semua doa-doa kita, terlepas akan dikabulkan segera atau ditunda atau bahkan diberikan diakhirat kelak. Jodoh yang tak kunjung datang lebih dikarenakan oleh keinginan dan ikhtiar kita sendiri yang kurang kuat. Percaya deh, kalo keinginan dan ikhtiar kuat ditunjang dengan doa yang diperketat, insya Allah, jodoh yang didamba akan segera tiba.

Begitulah berbagai cara dalam menjemput jodoh. Insya-Allah apabila dua hal itu diterapkan, ada sesuatu yang akan terjadi. Allah tidak akan pernah mengecewakan hamba yang mengangkat tangan untuk berdoa kepada-Nya dan bersedekah.

www.rumahzakat.org

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariSedekahKita #DimulaiDariZakatkita #SaatnyaZakat #Zakat #Infak #Donasi #Sedekah #RumahZakat #HappinesOfIndonesia #WorldHappiness #ZakatKita #ObatiSakit #CegahCovid #LawanCorona

Gambar Tidak Tersedia

SEDEKAH MENAUNGI PEMILIKNYA DI HARI KIAMAT

Di hari kiamat umat manusia akan dibangkitkan dan dikumpulkan di Padang Mahsyar. Ketika itu orang menunggu giliran diadili serta timbangan kebaikan dan keburukannya diperhitungkan.

Maka semua orang akan merasakan panasnya matahari di atas kepala masing-masing. Tahukah Sahabat? naungan orang beriman di hari kiamat sangat terkait dengan kebiasaannya mengeluarkan sedekah sewaktu hidup di dunia.

Namun orang-orang yang bersedekah akan memperoleh naungan dari matahari karena sedekahnya itu hingga hukuman alias vonis ditetapkan di antara manusia.

Mari sahabat kita rajin bersedekah agar memperoleh naungan di hari tidak ada naungan kecuali naungan Allah. Sungguh beruntung orang beriman yang setiap hari mengeluarkan sedekah sebagai bentuk investasi.

Investasi cerdas untuk melindungi dirinya di hari yang sungguh sangat menyulitkan dan menakutkan kebanyakan manusia. Dan jangan pernah memandang remeh pemberian yang kita keluarkan.

Karena bukan banyaknya sedekah yang menyebabkan naungan di hari Kiamat, tapi keikhlasan yang menyebabkannya.

Transfer Donasi :
BNI Syariah 155 555 5589
Mandiri 132000 481 974 5

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

Link Sedekah>> https://www.rumahzakat.org/donasi/#infaq

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariSedekahKita #DimulaiDariZakatkita #SaatnyaZakat #Zakat #Infak #Donasi #Sedekah #RumahZakat #HappinesOfIndonesia #WorldHappiness #ZakatKita

Gambar Tidak Tersedia

TOLAK WABAH DENGAN SEDEKAH

Sahabat, saat ini negara kita sedang di uji degan kedatangan COVID-19, sejak saat ini terhitung sudah ada 196,989 orang yang terkonfirmasi positif Covid, (data 7 September, dilansir dari kompas.com). Pasti kita merasa was-was dengan berita ini, tenang sahabat kita ikhtiarkan dalam menolak wabah ini dengan protokol kesehatan yang baik dan melakukan pola dan gaya hidup yang sehat.

Nah sahabat, salah satu bentuk usaha dalam menolak wabah ini juga ternyata dengan sedekah. Sedekah menyembuhkan penyakit karena energi kebaikan sedekah akan diangkat ke langit dalam bentuk do’a-do’a penerimanya dan dipanntulkan ke bumi kepada pealakunya.

Nabi bersabda, “Obatilah orang-orang yang sakit dari kalian dengan sedekah. Sesungguhnya sedekah itu dapat meredam murka Allah dan menolak kematian yang buruk. HR. Tirmidzi
Nabi juga bersabda al-shadaqah tadfa’ul bala’ (sedekah itu meredam bencana. Kenapa? Karena sedekah adalah energi positif yang menggulung energi negative.

Amalan sedekah ternyata merupakan salah satu usaha kita dalam menolak wabah loh sahabat.
Semoga kita selalu dalam lindungsn Allah dan semoga Allah menjaga Negeri kita dari berbagai bencana.

Tunggu apalagi, yuk tunaikan sedekah untuk menolak bala bencana.

Transfer Donasi
BNI Syariah 155 555 5589
Mandiri 132000 481 974 5

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

Link Sedekah>> https://www.rumahzakat.org/donasi/#sedekah

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariSedekahKita #DimulaiDariZakatkita #SaatnyaZakat #Zakat #Infak #Donasi #Sedekah #RumahZakat #HappinesOfIndonesia #WorldHappiness #ZakatKita

Gambar Tidak Tersedia

MARI BERGABUNG MENJADI SAHABAT KEBAIKAN RUMAH ZAKAT

Dalam rangka terus berupaya untuk mewujudkan kebahagiaan Indonesia, Rumah Zakat membuka peluang bagi anda untuk bergabung menjadi Sahabat Kebaikan Rumah Zakat.

Sahabat Kebaikan merupakan program yang sejalan dengan agenda padat karya yang diinisiasi pemerintah sebagai upaya menurunkan angka pengangguran akibat terdampak pandemi Covid-19.

Melalui program Sahabat Kebaikan, Rumah Zakat mengajak masyarakat menjadi bagian dalam melakukan sosialisasi, edukasi, dan penghimpunan dana ZISWAF untuk disalurkan kepada mereka yang terdampak Covid-19 melalui program pemberdayaan.

Semakin banyak kolaborasi kebaikan yang terjalin, maka semakin besar peluang kita memperluas kebahagiaan untuk masyarakat diseluruh wilayah Indonesia.

Mari bergabung menjadi ‘Sahabat Kebaikan’

Informasi dan pendaftaran melalui : https://sahabatkebaikan.rumahzakat.org/#

#rumahzakat #SahabatKebaikan #Kolaborasi #Zakat #Infak #Sedekah

Gambar Tidak Tersedia

Selamat #HariOlahragaNasional

Di masa adaptasi kebiasaan baru ini, penting untuk kita tetap menjaga kesehatan dan daya tahan tubuh
dengan berolahraga. Pastinya tentukan olahraga sesuai kapasitas diri.

Dan pastikan tetap mematuhi protokol kesehatan ya.Apa sih aktivitas olahraga favoritmu?

Kalau Aruma sih kickboxing, uh sedap

#HariOlahragaNasional #KebahagianIndonesia #DimulaiDariKita #RumahZakat

Gambar Tidak Tersedia

BANTU LEBANON BANGKIT, RUMAH ZAKAT SALURKAN KEMBALI PAKET BANTUAN

Satu bulan sudah sejak ledakan terjadi, Beirut masih terluka, kota itu hingga kini masih kesulitan untuk bangkit dari insiden yang menghilangkan begitu banyak nyawa.

Lihat gedung-gedung tinggi yang menghadapi ke arah pelabuhan, masih hancur berantakan. Bahkan Jalan kecil yang sejajar dengan pelabuhan hilang sama sekali.

Atas nama kemanusiaan, tak perlu memandang suku, tak peduli seberapa jauh jarak negara tersebut. Hati kita tetap terketuk ingin berbagi kepada mereka yang tengah kesulitan dan mencoba kembali bangkit.

Alhamdulillah, akhir bulan Agustus lalu kami kembali bisa antarkan bantuan untuk saudara-saudara kita di Beirut, Lebanon. Amanah sahabat kami sampaikan berupa 1 paket Medic Aid (bantuan medis) dan 100 pack Food Aid (paket makanan) untuk 100 penerima manfaat.

Terimakasih kepada sahabat yang sudah ikut berpartisipasi untuk mereka, mari terus berikan dukungan terbaikmu! Peduli Lebanon #Dimulaidariaksikita

Donasi sekarang klik: https://www.rumahzakat.org/donasi/#bantuan-kemanusiaan

#RumahzakatAction #Kemanusiaan #RumahZakat #Libanon #Beirut #Lebanon #bencana #Pedulilibanon #Dimulaidarikita

Gambar Tidak Tersedia

ZAKAT MENGURANGI HARTA?

Saat ini kebanyakan orang cenderung konsumtif dan senang membelanjakan uangnya hanya untuk sekedar memuaskan nafsunya saja. Namun, kebanyakan dari mereka merasa berat megeluarkan sebagian penghasilannya untuk zakat.

Diantara mereka memiliki pemikiran bahwa hartanya akan berkurang dengan percuma apabila digunakan untuk zakat. Benar kah harta kita akan berkurang apabila kita sisihkan untuk zakat?

Mungkin dalam segi jumlah memang sekilas harta kita akan berkurang tetapi secara hakikatnya, keberkahan dan manfaat dari harta yang kita keluarkan untuk zakat akan terus bertambah.

Allah Swt bahkan telah menjanjikan pahala yang belipat-lipat bagi orang-orang yang mau membayar zakat.

“Dan barang apa saja yang kamu nafkahkan, maka Allah akan menggantinya dan Dia-lah Pemberi rezki yang sebaik-baiknya.” (QS Saba : 39)

Jadi, masih ragu untuk berzakat? Apa masih berpikir kalau zakat itu mengurangi harta?Apakah zakat harus menunggu kita menjadi kaya dulu?

Mari sahabat tunaikan zakat dengan penuh rasa ikhlas dan semata-mata hanya karena Allah. Jangan tunda sampai besok #DimulaiDariZakatKita

Link Zakat : https://www.rumahzakat.org/donasi/#zakat-penghasilan

Transfer Zakat :
BNI Syariah 155 555 5589
Mandiri 132000 481 974 5

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariKita #Zakat #Infak #Sedekah #RumahZakat #MozaikIslam #EdukasiZakat #Muzzaki #TunaikanZakat #ZakatKita #ZakatPenghasilan #ZakatProfesi #Gajian #ZakatOnline

Gambar Tidak Tersedia

KEBAHAGIAAN MEREKA #DIMULAIDARIZAKATKITA

Alhamdulillah Zakat, Infak dan Sedekah yang sahabat amanahkan kepada Rumah Zakat telah berhasil menciptakan masyarakat desa lebih berdaya dan bahagia.

Program pemberdayaan selama bulan Agustus 2020 ini, tercatat sebanyak 151.127 orang telah menerima layanan manfaat diberbagai program pemberdayaan Rumah Zakat.

58.858 penerima manfaat di Bidang Lingkungan (Senyum Lestari), 71.786 penerima manfaat di Bidang Pendidikan (Senyum Juara) yang mendapatkan bantuan pendidikan berupa beasiswa anak juara, kunjungan mobil juara, pembangunan sekolah juara, dan beasiswa sekolah juara.

Pada bidang kesehatan (Senyum Sehat) tercatat 3.880 orang yang telah menerima manfaat layanan ambulance gratis, khitanan massal, klinik pratama Cita Sehat, Siaga Posyandu, Ramah Lansia, Bantuan Kesehatan dan Kebun Gizi. Dan di Bidang ekonomi sudah ada 16.603 orang yang menerima bantuan wirausaha, pertanian produktif dan Ternak Produktif.

Terima kasih atas kontribusinya hingga hari ini. Zakat anda tidak hanya diterima oleh yang berhak lalu habis begitu saja. Zakat anda telah membantu memberdayakan dan membahagiakan masyarakat Indonesia.

Mari Berdayakan Indonesia lebih luas lagi Bersama Rumah Zakat. Karena #KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariZakatKita

Tunaikan Zakat Sekarang : https://www.rumahzakat.org/donasi/#zakat

#RumahZakat #Pemberdayaan #SayaBerdaya #Berdaya #IndonesiaBerdaya #Indonesia1WGI #ZakatBerdaya #ZakatKita #BerdayaDenganZakat #Bahagia #KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariKita #CintaZakat #JejakPemberdayaan

Gambar Tidak Tersedia

SUCIKAN HARTA DENGAN ZAKAT

Zakat memiliki dua makna, yakni suci atau menyucikan dan sekaligus menumbuhkan harta kita. Artinya, dengan membayar zakat, kita menyucikan harta yang mungkin ada tercampur dengan hak orang lain sekaligus melipatgandakan kekayaan kita.

Zakat adalah berbagi, kenapa kita harus berbagi? berbagi sangat penting karena sebagian di antara kita ada yang mendapatkan rezeki berlebih, tapi di saat yang sama sebagian lain dari kita juga kebagian sedikit, bahkan tidak kebagian sama sekali.

Sementara sesungguhnya Allah SWT memberi rezeki di alam semesta ini untuk kita semuanya. Oleh karena itu, bagi mereka yang mendapatkan kelebihan rezeki, maka diwajibkan untuknya berbagi kepada mereka yang kebetulan tidak kebagian.

Begitulah Islam dalan menegakkan keadilan dan menjamin bahwa semua orang manusia bisa mendapatkan apa yang menjadi haknya.

Ini tanggung jawab kita bersama, mari sisihkan sebagian hak kita bagi kepentingan mereka yang tidak mampu #DimulaiDariZakatKita

Link Zakat : https://www.rumahzakat.org/donasi/#zakat-penghasilan

Transfer Zakat :
BNI Syariah 155 555 5589
Mandiri 132000 481 974 5

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariKita #Zakat #Infak #Sedekah #RumahZakat #MozaikIslam #EdukasiZakat #Muzzaki #TunaikanZakat #ZakatKita #ZakatPenghasilan #ZakatProfesi #Gajian #ZakatOnline

Gambar Tidak Tersedia

Zakatnya Jangan Lupa Ya

Alhamdulillah ya sudah awal bulan lagi. Cie cie yang baru gajian, siap-siap belanja apa nih?

Sambil siap-siap belanja, jangan lupa anggaran zakat penghasilannya ya sahabat. Penghasilan yang sudah masuk batas nishab wajib ditunaikan zakatnya. Hanya 2,5% dari penghasilanmu, zakat bisa menjadikan hartamu semakin berkah dan zakatmu bisa bahagiakan mereka yang berhak menerima zakat.

Pada Q.S Al-Baqarah ayat 267 berikut:
.
“Wahai orang-orang yang beriman! Infakkanlah sebagian dari hasil usahamu yang baik-baik dan sebagian dari apa yang Kami keluarkan dari bumi untukmu. Janganlah kamu memilih yang buruk untuk kamu keluarkan, padahal kamu sendiri tidak mau mengambilnya melainkan dengan memicingkan mata (enggan) terhadapnya. Dan ketahuilah bahwa Allah Maha kaya, Maha Terpuji”.

Nah… Jika penghasilanmu sudah masuk batas Nishab jangan lupa tunaikan zakatnya biar makin berkah hartanya.

Zakat penghasilan ini dikeluarkan Setiap kali memperoleh penghasilan. Kalo gaji sudah masuk nishab zakat (nilai gaji setara dengan 85 gram emas dalam 1 tahun, atau kira-kira 5,8 juta/bulan) jangan lupa tunaikan kewajiban zakatnya ya sahabat.

Kebahagiaan Indonesia #DimulaiDariZakatKita

Link Zakat : https://www.rumahzakat.org/donasi/#zakat-penghasilan

Transfer Zakat :
BNI Syariah 155 555 5589
Mandiri 132000 481 974 5

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariKita #Zakat #Infak #Sedekah #RumahZakat #MozaikIslam #EdukasiZakat #Muzzaki #TunaikanZakat #ZakatKita #ZakatPenghasilan #ZakatProfesi #Gajian #ZakatOnline #Aruma #Avatar #MyAvatar

Gambar Tidak Tersedia

GAJIAN GUYS, ZAKATNYA JANGAN LUPA

Alhamdulillah ya, Gajinya sudah di transfer saatnya kondisikan kembali perencanaan keuangan untuk satu bulan ke depan.

Lalu, bagaimana rencana zakatnya?

Zakat Penghasilan adalah zakat yang dikeluarkan dari penghasilan profesi bila telah mencapai nishab. Salah satu landasannya ada pada Q.S Al-Baqarah ayat 267 berikut:
.
“Wahai orang-orang yang beriman! Infakkanlah sebagian dari hasil usahamu yang baik-baik dan sebagian dari apa yang Kami keluarkan dari bumi untukmu. Janganlah kamu memilih yang buruk untuk kamu keluarkan, padahal kamu sendiri tidak mau mengambilnya melainkan dengan memicingkan mata (enggan) terhadapnya. Dan ketahuilah bahwa Allah Maha kaya, Maha Terpuji”.

Masih bingung informasi seputar zakat?

Yuk Tanya langsung di kolom komentar.
------
Link Zakat>> https://www.rumahzakat.org/donasi/#zakat

Transfer Zakat :
BNI Syariah 155 555 5589
Mandiri 132000 481 974 5

Konfirmasi transfer via WA Center di 0815 7300 1555

#KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariKita #DimulaiDariZakatkita #SaatnyaZakat #Zakat #Infak #Donasi #Sedekah #RumahZakat #HappinesOfIndonesia #WorldHappiness #EdukasiZakat #TanyaZakat #ZakatPenghasilan

Gambar Tidak Tersedia

Selamat Hari Pelanggan Nasional 2020

Kami dengan setulus hati mengucapkan terima kasih kepada sahabat zakat yang telah mempercayakan zakat, infak, sedekah dan wakafnya kepada Rumah Zakat.

InsyaAllah memberikan manfaat dan membantu masyarakat yang terdampak covid-19.

Kami juga berkomitmen untuk terus melakukan pelayanan yang terbaik dan menyampaikan amanah sahabat zakat kepada para penerima manfaat.

Mari terus lanjutkan kabaikan ini bersama kami.

Selamat Hari Pelanggan Nasional
4 September 2020.

www.rumahzakat.org

#RumahZakat #HariPelangganNasional #4september2020 #CustomerDay #KebahagiaanIndonesia #DimulaiDariKita #Bahagia #Berdaya #Bermanfaat